Penerapan Keberlanjutan

Penerapan Keberlanjutan

Quantum Clovera Investama - QCI - Penerapan Keberlanjutan
QCI Web Admin
21 Desember 2023 [12:17]

Perseroan menerapkan keberlanjutan dalam berbagai aspek berikut.

  1. Aspek Ekonomi
    • Produk dan/atau Jasa.
    • Kinerja Perusahaan dan Kelangsungan Bisnis.
    • Nilai Ekonomi Langsung yang Dihasilkan dan Didistribusikan.
  2. Aspek Sosial
    • Ketenagakerjaan.
    • Kesehatan dan Keselamatan Kerja.
    • Masyarakat.
    • Pelanggan.
    • Pemasok/Mitra Bisnis.
    • Produk dan/atau Layanan.
  3. Aspek Lingkungan
    • Penggunaan Material Ramah Lingkungan.
    • Efisiensi Penggunaan Energi.
    • Pengurangan Emisi.
    • Reduksi Emisi Gas Rumah Kaca.
    • Penggunaan dan Penghematan Air.
    • Sistem Pengelolaan Limbah.
    • Pelestarian Keanekaragaman Hayati.